Resep Masakan Internasional Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label asam-asam

Resep Salad Ikan Salmon Dengan Buah-buahan Lezat

Cara Membuat Asam asam Ikan Mas Rasa Mantap dan Nikmat

Menu Internasional - Beberapa waktu yang lalu kami telah membagikan berbagai resep asam asam yang dibuat dari berbagai jenis bahan dasar yang berbeda. Dua resep asam asam yang telah kita buat sebelumnya adalah Asam asam Iga Sapi dan satu lagi yang tak kalah menarik adalah Asam asam Tahu . Cara membuat asam asam sendiri sangat mudah, tidak terlalu rumit dan bahan-bahan sertabumbu-bumbunya pun sangat mudah didapatkan. Nah kali ini kita akan kembali menghadirkan resep masakan asam asam dengan bahan yang berbeda dari kedua resep sebelumnya. Bagi anda yang belum mengetahui apa itu asam asam, menurut sumber yang ada asam asam merupakan masakan yang khas dan populer dari daerah Semarang Jawa Tengah. Asam asam memiliki rasa yang unik karena masakan ini merupakan kombinasi antara rasa asam, manis dan pedas, semua tercampur menjadikan kombinasi masakan sulit untuk dilupakan. Seperti nama masakannya asam Jawa merupakan hal yang tidak bisa terpisahkan dalam membuat masakan spesial ini. Perp

Cara Membuat Asam-Asam Tahu Spesial Mantap dan Nikmat

Menu Internasional - Kita akan kembali membagikan resep-resep istimewa untuk anda para pecinta dunia memasak. Resep kita kali ini adalah resep masakan tradisional yaitu asam-asam tahu. Membuat Asam-Asam Tahu tidaklah terlalu sulit dan memang sangat mudah seperti juga cara mendapatkan bahan tahu tersebut. Dan siapa yang tidak tahu yang namanya tahu? Bahan makanan ini terbuat dari biji kedelai yang di peras hingga menimbulkan endapan yang terfermentasi menjadi tahu. Tahu sendiri berasal dari Cina, tempat dimana kecap, bakpau, bakso dan tauco berasal. Nama tahu sendiri berasal dari bahasa hokkian yaitu tauhu yang secara harafiah berarti kedelai yang terfermentasi. Berdasarkan sejarah yang ada tahu sudah dikenal di dataran Tiongkok sejak jaman dinasti Han kira-kira 2200 tahun yang lalu. Di Jepang tahu dikenal dengan nama tofu yang mempunyai tekstur lebih lunak dan kurang tahan untuk di olah. Nah berbagai masakan yang berbahan dasar tahu menjadi sangat populer di Indonesia sejak mulai

Cara Membuat Asem-asem Buncis Nikmat Sedap dan Sehat

Menu Internasional - Resep yang akan kami bagikan kali ini adalah resep membuat masakan jenis sayur yaitu resep asem-asem buncis. Membuat masakan tidak sesulit yang anda bayangkan, rasa yang begitu segar mampu membuat siapapun akan tergoda untuk segera menyantap nya. Bagaimana tidak rasa asam yang segar di kombinasikan dengan sayuran buncis yang crunchy memang selalu membuat nafsu makan tergugah, apalagi saat disandingkan dengan lauk pauk sederhana seperti tempe goreng, ikan asin maupun tahu plus sambal pedas mantap dijamin akan segera habis dalam waktu singkat. Selain sebagai lauk untuk mendampingi asem-asem buncis, tahu atau tempe bisa menjadi bahan campuran asem-asem itu sendiri dengan dipotong-potong jadi selain rasa yang segar gizi nya pun didapat dari masakan lezat ini.  Seperti yang kita ketahui mengkonsumsi sayur mayur merupakan hal terbaik untuk menjaga kesehatan, diharapkan dengan masakan ini anda bisa mendapatkan asupan nutrisi yang cukup dan berimbang. Dan resep sayu