Resep Masakan Internasional Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2016

Resep Salad Ikan Salmon Dengan Buah-buahan Lezat

Resep Puding Cendol Tepung Maizena Sederhana dan Nikmat

Menu Internasional - Puding merupakan makanan pelengkap yang memiliki rasa yang khas dan tentu saja menyegarkan. Puding umumnya disajikan sebagai makanan penutup atau makanan pencuci mulut. Kali ini kami akan memberikan resep puding cendol tepung maizena yang memiliki tampilan cantik dan rasa yang nikmat. Dari namanya memang sudah unik, cendol yang biasanya dijadikan minuman yang mampu menyegarkan saat cuaca panas ternyata bisa dibuat menjadi puding yang lebih padat namun tetap memberikan kesegaran di tenggorokan. Maka tak heran jika kemudian puding cendol menjadi pilihan menarik bagi ibu-ibu untuk menu makanan arisan atau acara-acara keluarga yang lain. Cendol merupakan minuman tradisional khas Nusantara yang begitu terkenal dari jaman ke jaman, bahkan hingga saat ini masih sangat banyak orang menjual cendol. Cendol didaerah tertentu biasa juga disebut dengan nama dawet, misalnya di daerah Banjar Negara yang terkenal dengan dawet ayu nya yang segar. Kini cendol yang segar dan c

Resep Bebek Bumbu Cabai Hijau Pedas Mantap

Menu Internasional - Salah satu unggas paling banyak diminati sebagai bahan makanan adalah bebek. Namun selain bebek ada juga sejenis bebek yang juga disukai yaitu menthok yang biasa dibuat rica rica. Namun kali ini yang akan kami berikan adalah resep bebek bumbu cabai hijau, tentu saja dengan citarasa ppedas nan mantap. Banyak sekali orang yang menyukai makanan bebek diolah dengan cara apapun. Bebek goreng selalu diburu, bebek bakar juga tak kalah bersaing dengan bebek goreng. Pokoknya menu apapun yang memanfaatkan daging bebek selalu saja laris manis dan banyak sekali yang menggemari. Tak lepas dari rasanya yang memang nikmat, bebek juga memiliki tekstur daging yang unik dan sangat nikmat di mulut. Tak heran jika kemudian menu berbagai oahan daging bebek selalu menjadi idola para pecinta kuliner Nusantara. Berbagai olahan dengan bahan dasar bebek juga sudah pernah kami berikan dalam beberapa resep, seperti resep kari bebek bumbu rempah khas Nusantara juga layak anda coba untuk

Resep Cake buah Cherry Lembut dan Nikmat

Menu Internasional - Pecinta makanan sejenis kue bolu tentu juga sangat menggemari cake. Cake dalam bahasa Indonesia bisa diartikan sebagai bolu, namun kemudian cake dan bolu dibedakan dari tekstur dan bahan untuk membuatnya. Namun apapun perbedaannya baik cake maupun bolu memiliki rasa yang nikmat dan menawan di lidah. Nah kali ini kami akan memberikan resep cake buah cherry, cake memang identik dengan campuran buah-buahan dan banyak macam cake yang diberi nama berbagai jenis buah-buahan. Nama cake di Indonesia sendiri kebanyakan masih bernuansa kebarat-baratan. Kadang penamaan cake yang sedikit membingungkan ini akan membuat bingung para penikmatnya untuk memilih cake yang sesuai keinginan. Dalam beberapa artikel sebelumnya kami juga telah memberikan beberapa resep cake yang mungkin belum sempat anda coba di rumah. Sekali lagi cake ini sebenarnya sudah sering kita nikmati di rumah, namun masih sedikit yang paham apa itu cake dan apa itu kue bolu. Sebab jika makanan jenis cake t

Resep Wingko Babat Khas Semarang Paling Mantap #2

Menu Internasional - Anda pecinta jajanan asli khas Nusantara? Pasti tau donk jajanan khas Semarang yang nikmat dan tahan lama untuk dibawa sebagai oleh-oleh. Wingko babat adalah solusi dari kegalauan anda. Namu jika anda sampai lupa membelinya bagaimana? Jangan khawatir, kami akan memberikan resep wingko babat khas Semarang bagi anda yang lupa membeli oleh-oleh khas Semarang ini. Lagian sudah jauh-jauh sampai Semarang ternyata lupa membawa oleh-oleh itu akan membuat orang yang menanti oleh-oleh tersebut menjadi sedih. Namun beda ceritanya jika anda bisa membuatnya sendiri dirumah, bisa jadi resep yang anda coba ternyata lebih nikmat dari yang aslinya. Berbicara tentang kue tradisional yang bernama wingko ini, sangat sulit memisahan anatara wingko dan kota Semarang. Jika mengngat wingko pasti ingat akan kota semarang, jadi bagi anda warga Semarang yang kebetulan sedang jauh dari kampung halaman dan kangen makanan tradisional yang satu ini, jangan sedih, toh anda bisa membuat sendi

Resep Kue Sarikaya Manis Empuk dan Lembut

Menu Internasional - Masih betah dengan resep-resep yang kami berikan? Kali ini kami kembali akan memberikan sebuat resep kue tradisional yang nikmat dan mantap. Resep kue sarikaya manis akan menjadi resep kami hari ini. Anda semua pastinya tidak asing dengan yang namanya kue bolu bukan? Nah kue sarikaya yang akan kami bagikan resepnya kali ini juga mirip dengan kue bolu, namun anda yang penyuka kue tradisional sejati akan tau perbedaan dari kue sarikaya dan kue bolu. Jika dilihat dari bahan-bahan untuk membuatnya sedikit banyak memang sama, namun sekali lagi kue sarikaya hanya mirip saja, bisa dikatakan serupa namun sangat tidak sama. Baiklah untuk mengenal kue sarikaya, kami akan memberikan sedikit informasi dari sana sini yang kemudian memberi kesimpulan bahwa kue sarikaya merupakan kue tradisional dari Banjar, Kalimantan Selatan. Kue ini seperti yang sudah dikatakan dan jelaskan di atas banyak yang menyamakan dengan kue bolu , karena bahan dan teksturnya sangat mirip, namun

Resep Kue Putu Tegal Pisang Raja Istimewa

Menu Internasional - Bermacam-macam kue tradisional menjadi favorit makanan ringan bagi para pecinta kuliner Nusantara. Namun ada satu macam kue tradisional yang memiliki banyak variasi dan jenis di setiap daerah. Ingin tau nama kue apa itu? Kami akan membagikan resep kue putu tegal yang unik dan tentu saja nikmat. Bagi anda yag sudah banyak mengenal kue  tradisional khas Nusantara tentu tau ada berapa banyak kue putu yang ada atau pernah anda cicipi. Banyak sekali varian dari kue putu ini yang setiap kuenya memiliki ciri khas masing-masing mengikuti budaya lokal dimana kue itu dibuat. Putu tegal merupakan salah satu kue tradisional khas Nusantara yang hingga saat ini menurut informasi sudah sangat langka atau sudah jarang ditemukan. Nah kue-kue semacam ini yang sebaiknya anda selamatkan dari kepunahan. Kue putu tegal berbeda dengan kue putu yang lain, kue ini biasanya ada tambahan pisang baik di dalam atau di atas kue tersebut. Kue putu tegal juga kadang memiliki perbedaan bentu

Resep Lumpia Goreng Gurih Nikmat Khas Nusantara

Menu Internasional - Menyambung artikel sebelumnya yang menuliskan sebuah resep makanan tradisional Nusantara, kali ini kami akan memberikan resep yang sama dengan cara pengolahan yang berbeda. Resep lumpia goreng Nusantara adalah pilihan resep yang bisa anda coba di rumah untuk berbagai acara, baik acara keluarga maupun hanya untuk ngemil saja. Seperti yang terlah diterangkan pada artikel sebelumnya, resep lumpia goreng sudah banyak dikenal oleh sebagaian besar masyarakat Nusantara. Namun jika kita mengingat lumpia kita akan selalu mengingat salah satu kota yang dijuluki kota ATLAS yaitu kota Semarang. Semarang memang begitu melegenda dengan makanan tradisional lumpia ini. Hingga kemudian banyak orang menyebut bahwa makanan tradisional ini identik dan sangat melekat dengan kota Semarang. Namun pada kenyataannya di kota-kota lain juga dikenal makanan tradisional sejenis yang juga memiliki nama lumpia, sebut saja lumpia Bandung yang juga memiliki citarasa yang nikmat dan gurih lem

Resep Lumpia Basah Lembut Khas Nusantara

Menu Internasional - Nusantara sangat terkenal dengan jajanan pasar yang sudah tidak bisa dihitung lagi macam dan jenis jajanan khas Nusantara. Salah satu yang sangat terkenal adalah lumpia. Kali ini kami akan memberikan resep lumpia basah yang citarasanya sangat nikmat dan mantap. Pada artikel sebelumnya kami juga pernah membagikan resep yang sama namun dengan bahan yang sedikit berbeda. Jadi resep ini merupakan resep lumpia basah yang kedua. Meskipun sama bahan yang digunakan sebagai isian berbeda dari resep sebelumnya. Selain itu takaran untuk resep juga berbeda dari resep lumpia basah yang sebelumnya telah kami bagikan. Pada artikel sebelumnya kami memberikan resep lumpia basah khas Semarang , nah kali ini lumpia basah yang akan kami bagikan kami beri nama lumpia basah khas Nusantara. Lumpia memang sangat terkenal sebagai makanan khas Semarang dan juga sangat terkenal di Bandung jadi anggap saja lumpia ini makanan atau jajanan pasar khas Nusantara. Makanan ini memang sangat te

Resep Kue Tambang Sederhana Gurih dan Renyah

Menu Internasional - Anda yang masa kecilnya dikampung atau dekat dengan pasar tradisional mungkin mengenal jenis kue kering yang satu ini.  Kue ini berbentuk panjang dan terpilin seperti tambang. Jika belum ingat maka dengan senang hati kami akan membagikan resep kue tambang gurih untuk anda semua. Kue yang masuk dalam kategori kue kering ini memang layak dinobatkan sebagai kue kering tradisional yang paling legendaris. Buntuknya yang unik dan rasa manis dikombinasikan dengan gurih dan renyahnya tekstur kue menjadikannya kue yang hingga saat ini belum mampu digeser oleh kue-kue hasil olahan pabrik. Kue tambang sering disebut demikian karena bentuknya terjalin seperti bentuk tambang. Namun untuk beberapa daerah kue tambang juga dikenal dengan sebutan kue untir-untir khususnya di daerah Jawa. Hal ini juga tidak salah karena kue ini memang berbentuk memuntir satu sama lain. Sebagai kue kering yang terkenal awet dan tahan lama, kue ini juga sering menghiasi meja tamu saat hari raya.

Resep Sayur Nangka Muda Kuah Kecap Sedap Mantap

Menu Internasional - Pecinta makanan jenis sayur akan kami manjakan dengan resep tradisional khas Nusantara. Beberapa resep sayur yang telah kami bagikan dibuat dari bahan dasar nangka muda, sama hal nya dengan resep yang akan kami bagikan hari ini, yaitu resep sayur nangka muda dengan kuah kecap yang memberi sensasi sedap dan mantap. Mungkin resep sayur nangka muda hanya ada di Indonesia dan satu-satunya di dunia. Oleh karena itu jangan heran jika rasa sayur yang satu ini akan membuat anda ketagihan dan anda tidak akan mungkin menikmatinyadi luar negeri. Salah satu olahan nangka muda atau gori yang sangat legendaris bisa anda lihat pada resep gudeg Jogja . Masakan ini merupakan masakan khas kota Jogja yang selalu membuat kangen para pecinta kuliner Nusantara dan berharap bisa menikmati gudeg Jogja yang nikmat dan legendaris itu. Nangka muda merupakan jenis buah yang banyak tumbuh di Indonesia dan beberapa daerah tropis lainnya. Buah yang jika matang bisa dimakan dengan rasa mani