Menu Internasional - Sudah mencoba resep dadar telur bumbu bawang yang beberapa waktu yang lalu sudah kami bagikan? Kali ini resep yang sama dengan bumbu yang berbeda akan kami bagikan untuk anda. Kali ini kita akan membagikan resep dadar telur bumbu kelapa. Tentu saja resep kali ini akan banyak berbeda terutama dari segi rasa, dimana dadar telur kali ini akan berasa lebih gurih dengan campuran kelapa di dalamnya. Seperti pada umumnya dadar telur umumnya digunakan sebagai lauk saat sarapan atau makan malam, meskipun sebenarnya dadar telur bisa dimakan sebagai lauk pauk kapan saja. Bahan utama dari resep kita kali ini adalah telur yang mana anda bisa menggunakan telur apa saja sesuai dengan selera anda masing-masing. Untuk membuat dadar telur sebenarnya sama saja dengan dadar telur biasanya, atau sama dengan membuat dadar telur seperti pada resep sebelumnya hanya saja yang berbeda adalah bumbu dan sedikit prosesnya. Seperti pada resep kali ini membuat dadar telur bumbu kelapa jug...